Jenis: Internship
Lokasi: On-Site (Semarang)
Kami membuka lowongan internship sebagai Graphics Designer untuk kandidat yang kreatif guna mendukung pembuatan konten desain untuk media sosial dan kanal digital lainnya.
Kualifikasi:
- Pelajar SMK, Mahasiswa atau fresh graduate dari semua jurusan atau bidang yang terkait.
- Menguasai software design baik seperti Adobe Photoshop, Illustrator, Figma, dll.
- Kreatif, detail-oriented, dan mampu bekerja dalam tim.
- Komunikatif dan memiliki kemampuan manajemen waktu yang baik.
- Memiliki portofolio atau contoh hasil kerja (proyek kuliah atau pribadi).
Tanggung Jawab:
- Mengembangkan ide dan konsep desain yang kreatif.
- Membuat konten desain untuk materi media sosial.
- Mengorganisir dan mengelola file desain dengan baik.
- Menjaga kualitas desain sesuai dengan standar perusahaan.
- Memantau tren terbaru dalam pembuatan desain untuk konten sosial media.